9 Tips Jitu dan Ampuh Mengurangi Makan Makanan Olahan, Salah Satunya Ubah Kebiasaan Belanja Anda

- 8 September 2021, 06:23 WIB
Ilustrasi makanan yang sehat untuh hidup lebih sehat. /Pexels.com/Trang Doan
Ilustrasi makanan yang sehat untuh hidup lebih sehat. /Pexels.com/Trang Doan /

Portalbangkabelitung.com- Tips jitu mengurangi makanan olahan yang kurang sehat. Memang tidak mudah menghindari sesuatu yang sudah menjadi kebiasaan. 

Apalagi terkait dengan makanan yang kurang sehat, namun sedap di lidah. Walaupun sudah bertekad ingin menghindari makanan olahan yang kurang sehat, tak bisa dipungkiri Anda mungkin tergoda juga dengan berbagai alasan.

Makanan olahan adalah makanan yang telah dikalengkan, dimasak, dibekukan, dipasteurisasi, atau dikemas.

Mengurangi asupan makanan olahan ini adalah salah satu cara paling efektif untuk meningkatkan kesehatan Anda dan meningkatkan kualitas diet Anda.

Baca Juga: Jangan Gunakan 3 Produk Skincare Ini Setiap Hari Jika Tak Ingin Kulit Wajah Anda Rusak

Sebenarnya ada tips jitu untuk menghindari makanan olahan tersebut dan tidak sesulit yang dibayangkan. Apa sajakah? Dikutip Portalbangkabelitung.com dari Healthline, berikut 9 tips jitu mengurangi makanan olahan.

1. Simpan Hanya Makanan Sehat Saja

Jika Anda ingin menghindari makanan olahan, baik itu sayur-sayuran, buah-buahan, atau pun camilan, sebaiknya simpan bahan makanan tersebut yang sehat-sehat saja. 

Cara paling jitu ialah tidak membeli dan menyimpan bahan makanan olahan tersebut.

2. Lebih Kreatif di Dapur

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x