4 Hal yang Wajib Dilakukan Ketika Melakukan Vaksinasi Covid-19

- 20 Maret 2021, 15:29 WIB
Ilustrasi Vaksinasi
Ilustrasi Vaksinasi /Pixabay/WikiImages

Portal Bangka Belitung- Pemerintah telah melaksanakan program vaksinasi Covid-19 guna memutuskan penyebaran covid-19 di nusantara.  

Untuk menjaga kekebalan imun tubuh, penyuntikan vaksin ini merupakan pilihan yang paling tepat.

Selama proses vaksinasi covid-19, masyarakat tentunya harus disiplin tetap melaksanakan protokol kesehatan yang ditetapkan pemerintah.

Baca Juga: Waspada Jika 5 Gejala Ini Sering Terjadi Pada Dirimu, Mungkin Kamu Sedang Mengidap Penyakit Berbahaya

Hal ini dilakukan agar penularan tidak terjadi saat proses antre untuk lalukan vaksinasi covid-19.

Seperti yang kami rangkum dari unggahan akun Instagram Satgas Covid-19 Indonesia @satgascovid19.id, Sabtu (20/3/2021), berikut beberapa tips yang wajib dilakukan saat lakukan vaksinasi covid-19 agar tetap aman.

1. Mengurangi berbicara dengan orang lain

saat melakukan vaksinasi covid-19, kurangi bicara dengan orang lain. 

Baca Juga: 7 Rekomendasi Makanan dan Minuman yang Kaya Akan Sumber Protein

Jika benar-benar harus dilakukan, bicaralah dengan pelan dan perlahan.

2. Menjaga kebersihan tangan

Selalu bawa dan gunakan hand sanitizer agar tangan selalu steril. Penggunaan hand sanitizer merupakan pilihan yang tepat untuk membersihkan tangan jika tidak ada fasilitas cuci tangan.

Baca Juga: Ternyata ini 4 Manfaat Daun Pandan yang Jarang Diketahui Orang

3. Gunakan masker dan pelindung wajah tambahan (Face Shield)

Kemana pun kita pergi tetap harus memakai masker, dengan pelindung ekstra, maka potensi tertular juga semakin kecil.

Dilansir dari laman Science Focus, risiko terinfeksi saat memakai pelindung wajah adalah 6 persen dan akan menjadi 16 persen jika tidak menggunakannya.

Baca Juga: Selain Kurangi Konsumsi Garam, 6 Buah Ini Mampu Turunkan Hipertensi

4. Tetap menjaga jarak

Tetaplah menjaga jarak minimal 2 meter saat harus berada di luar rumah. Risiko terinfeksi virus corona menjadi lebih kecil apabila kita menjaga jarak dengan orang di lain.***

Editor: Suhargo

Sumber: [email protected]


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x