Ada Isu Impor Beras Usai Jokowi Gaungkan Cinta Produk Dalam Negeri, Adhie Massardi: Lomba Coreng

- 24 Maret 2021, 06:56 WIB
Mantan Juru Bicara Presiden Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Adhie M Massardi.*
Mantan Juru Bicara Presiden Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, Adhie M Massardi.* /Instagram @jayasupranashow./

"LOMBA CORENG. tampaknya di kabinet J Widodo ini sedang ada lomba mencoreng wajah bosnya. Ada yg pakai Bansos Covid-19. Ada yg pakai parpol curian. Dan lain2 lah," ujar Adhie Massardi di akun Twitternya.


Adhie Masardi dalam cuitannya itu diduga menyinggung polemik yang saat ini terjadi dalam negeri, yakni dana bantuan sosial (bansos) untuk masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 dikorupsi oleh Juliari P Batubara yang saat itu menjabat sebagai Menteri Sosial.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Sebut Penggemar Habib Rizieq Gemetar Penuh Drama

Lalu,dalam cuitannya itu, Adhie Massardi juga menyinggung persoalan partai politik yang disebutnya sebagai persoalan 'parpol curian'.

Hal ini diduga terkait polemik yang sedang terjadi di Partai Demokrat, yakni terkait ada pihak yang terpilih sebagai ketua umum yang baru versi Kongres Luar Biasa (KLB).***

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x