Ketua PBNU Minta Dosen Agama Tak Banyak Ajar Aqidah Tuk Hindari Radikalisme, Begini Kata Said Didu

- 6 April 2021, 20:35 WIB
Muhammad Said Didu
Muhammad Said Didu /

"Kecuali (jurusan) ushuluddin, kecuali (jurusan) fiqih atau tafsir hadis. Itu terserah, itu harus mendalam. Tapi kalau dosen yang mengajar di fakultas yang umum, Teknik, hukum misalkan enggak usah banyak-banyak tentang aqidah dan syariah, cukup dua kali," tuturnya.

Baca Juga: Lagi, Eksepsi Rizieq Shihab Soal Kerumunan di Megamendung, Bogor Juga Ditolak Majelis Hakim

Lebih jauh Said Aqil mengatakan bahwa seandainya diperbanyak dikhawatirkan akan mengarah kepada ideologi radikal.

"Kenapa? Kalau ini diperbanyak, nanti isinya, surga-neraka, Islam, kafir, lurus, benar, sesat. Terus-terusan bicara itu radikal jadinya," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x