Buat yang Masih Sering Alami Insomnia, Simak Penyebab dan Cara Mengatasinya

- 10 Maret 2021, 17:57 WIB
Ilustrasi insomnia
Ilustrasi insomnia /Pexels/

Hal tersebut dipengaruhi oleh usia, gaya hidup, lingkungan, dan pola makan. Gejala-gejala insomnia yang paling umum di antaranya:

Baca Juga: Mengingat Bahayanya Konsumsi Mi Instan, Berikut Kami Sajikan Tips Agar Tetap Aman Konsumsi Mi Instan

• Sulit untuk merasakan ngantuk dan tidak bisa tertidur

• Terbangun pada malam hari atau dini hari dan tidak bisa tidur kembali

• Merasa lelah, emosional, sulit berkonsentrasi, dan tidak bisa melakukan aktivitas secara baik pada siang hari

• Tidak bisa tidur siang meskipun tubuh terasa lelah.

Baca Juga: Kenali Kelainan Medis Hipospadia yang Dialami Oleh Serda Aprilia Manganang

Lalu kenapa bisa terjadi insomnia?

Penderita insomnia sering didapatkan karena kadar hormon stress yang tinggi, hormon kortisol yang berperan saat bangun tidur di pagi hari. Hormon kortisol seharusnya rendah antara jam 4 pagi dan tinggi saat di pagi hari.

Apa dampak dari insomnia?

Halaman:

Editor: Suhargo

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah