Memanggang Makanan dengan Aluminium Foil, Amankah?

- 19 Maret 2021, 15:49 WIB
Hentikan Kebiasaan Membungkus Makanan dengan Aluminium Foil, Saat Terakumulasi Dalam Tubuh Sebabkan Keracunan /Gustavo Fring
Hentikan Kebiasaan Membungkus Makanan dengan Aluminium Foil, Saat Terakumulasi Dalam Tubuh Sebabkan Keracunan /Gustavo Fring /

Baca Juga: Waspadai, Bahaya Makan Vitamin E Terlalu Banyak

Untuk memanggang sayuran, Anda bisa menggunakan pemanggang baja tahan karat, atau bahkan tusuk sate yang dapat digunakan kembali.

Gunakan panci kaca saat memanggang sayuran di oven, gunakan loyang stainless steel di bawah kentang panggang sebagai pengganti dari aluminium foil.

Bahkan Anda bisa mencoba mengganti kertas timah dengan daun pisang saat membungkus makanan untuk dipanggang.

Artikel ini telah terbit di media Kabar Besuki dengan judul "Berbahaya! Jangan Terlalu Sering Gunakan Aluminium Foil saat Memasak" yang tayang pada 19 Maret 2021.***
(Kabar Besuki/Dewantara Novian Bayu Artha)

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah