Berikut 3 Resep Es Manis dan Segar Cocok Temani Berbuka Puasa Ramadhan 2021

- 3 April 2021, 17:48 WIB
Ilustrasi alpukat kocok /Tangkapan layar Youtube/Lis Achmady/
Ilustrasi alpukat kocok /Tangkapan layar Youtube/Lis Achmady/ /

Portalbangkabelitung.com – Tak lama kita akan memasuki bulan suci Ramadhan. Umat muslim di seluruh dunia diwajibkan untuk berpuasa.

Sebagai ibu rumah tangga, menyiapkan menu berbuka puasa dan makan sahur adalah tantangan setiap harinya.

Nah, agar bisa fokus memaksimalkan ibadah di bulan puasa, ibu bisa mulai mengumpulkan resep-resep untuk berbuka puasa dan sahur.

Baca Juga: Hindari 4 Kebiasaan Ini Jika Tak Ingin Terserang Penyakit Stroke Dikala Muda

Ada banyak resep, mulai dari aneka makanan, minuman termasuk menu takjil atau buka puasa. Dari sekian banyak pilihan, menu buka puasa biasanya yang paling banyak dicari.

Pasalnya, setelah menjalani puasa selama sehari penuh, pasti ingin menyantap sajian buka puasa yang enak dilidah. Apalagi disunnahkan untuk berbuka dengan menu yang manis.

Seringkali menu minuman selalu diincar untuk menghilangkan rasa haus. Terdapat berbagai macam minuman yang menyegarkan dahaga saat buka puasa.

Baca Juga: Menu Berbuka Puasa Ramadhan 2021 : Resep Talam Ubi yang Lembut dan Gurih ala Rumahan

Dikutip dari laman PORTAL JEMBER, berikut tiga resep minuman segar yang cocok disajikan saat buka puasa ramadhan bersama keluarga di rumah.

1. Resep Es Teler Original

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x