Wajib Dicoba! Ini Resep Ceker Saos Padang Sederhana dan Enak Ala Rumahan

- 12 Maret 2021, 17:57 WIB
Ceker saos padang jagung manis. /PORTAL JEMBER/Desita Putri Kumalasari
Ceker saos padang jagung manis. /PORTAL JEMBER/Desita Putri Kumalasari /

Portalbangkabelitung.com- Belakangan ini ceker atau kaki ayam memang sedang 'naik daun'. Makanan ini mulai banyak penggemarnya hingga harganya di pasaran menjadi naik.

Makanan ini unik, meski ada sebagian yang geli untuk memakannya karena bentuknya dan karena fungsinya yaitu untuk berjalan di tanah.

Walaupun begitu penggemarnya tak kalah banyak dengan mereka yang tak menyukai makanan ini.

Bahkan di negara asing seperti Korea, ceker juga jadi salah satu menu favorit untuk disantap.

Baca Juga: Usir Noda dan Aroma Tak Sedap Pada Serbet, Begini Caranya

Ceker umumnya diolah menjadi sup atau diberi bumbu pedas alias ceker setan, juga terkadang jadi campuran seblak. Kali ini, coba yuk, mengolah ceker dengan bumbu saos padang yang super nikmat dan berempah. Berikut ini resep ceker saos padang sederhana dan enak ala rumahan dikutip dari Portal Jember.

Bahan utama

1. Ceker 1 kg, potong ujung kukunya, cuci bersih
2. Jagung manis muda 5 buah, potong dengan ukuran 3 ruas jari
3. 1 buah tomat, cincang kasar
4. 1 buah bawang bombay, cincang kasar

5. 10 buah cabai merah besar, cincang kasar
6. 3 batang daun bawang, cincang kasar
7. 7 buah cabai rawit, atau sesuai selera

Bahan bumbu halus
1. 8 siung bawang putih
2. 10 siung bawang merah
3. 1 ruas jahe
4. 1 buah jeruk nipis
5. 2 sdm kaldu jamur

Halaman:

Editor: Ryannico

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x