Soal Pemilu Serentak, Mardani Ali Sera: Pemerintahan Ini Merampas Hak Demokratis Rakyat

- 12 Maret 2021, 22:19 WIB
Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera menagih janji masalah Pansus terkait dengan kasus korupsi PT Asuransi Jiwasraya.*
Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera menagih janji masalah Pansus terkait dengan kasus korupsi PT Asuransi Jiwasraya.* //PKS

Lebih lanjut Mardani mengatakan bahwa pelaksanaan Pemilu serentak justru pemborosan dari sisi anggaran.

Baca Juga: Tak Terima Dirinya Dipecat, Sekjen Jhoni Allen Marbun Layangkan Gugatan ke AHY

“Terbukti Pemilu serentak 2019 tidak juga efektif dan efisien. Tetap berbiaya mahal. Dalam kondisi pandemi Covid-19 ini kita butuh memanfaatkan anggaran kita untuk bangkit, saatnya kita bangkit dan belajar," ucapnya.

Artikel ini telah terbit di media Pikiran-Rakyat.com dengan judul "PKS Nilai Pemilu Serentak 2024 Merampas Hak Rakyat" yang tayang pada Jumat, 12 Maret 2021.*** (Pikiran-Rakyat/Muhammad Rizky Pradila)

Halaman:

Editor: Muhammad Tahir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x